Pelaksanaan SAS dan PAS Semester Ganjil Tahun Ajaran 2023/2024

Selasa 28 November 2023 SMA Darul Ulum 2 Unggulan BPPT Kegiatan Penilaian Akhir Semester (PAS) atau Sumatif Akhir Semester (SAS) Ganjil bagi siswa-siswi kelas X, XI dan XII Reguler. PAS dan SAS adalah salah satu kegiatan evaluasi hasil belajar siswa. Evaluasi ini adalah pemberian penilaian terhadap kemam­puan siswa dalam menerima, memahami, dan menguasai bahan studi Selengkapnya…

Motivasi kelas XII dari Alumni Angkatan 3

Ahad, 26 November 2023. SMA Darul Ulum 2 Unggulan BPPT mengadakan Motivasi kelas XII dari Alumni Angkatan 3 tahun 1996. Sebagai narasumber dalam acara ini adalah Danang Qoyyimi.MPhd. alumni yang lulus dari Universitas Gadjah Mada (UGM). Bertempat di Gedung Serba Guna (GSG) dilaksanakan pukul 09.30 WIB. Beliau ingin berbagai informasi tentang PTN, Prodi dan Jalur Selengkapnya…

PERINGATAN HARI GURU 2023

Sabtu 25 November 2023, Seluruh civitas SMA Darul Ulum 2 Unggulan BPPT merayakan peringatan hari Guru. Peringatan Hari Guru di Indonesia ditetapkan pada tanggal 25 November 2022. Hari Guru adalah hari untuk menunjukkan penghargaan terhadap guru, dan diperingati pada tanggal yang berbeda-beda tergantung pada negaranya. Peringatan hari Guru di SMA Darul Ulum 2 Unggulan BPPT Selengkapnya…

BEDAH BUKU “Ciptakan Surga Di Hatimu”

Perpustakaan SMA Darul Ulum 2 Unggulan BPPT kembali melaksanakan momen yang sudah ditunggu-tunggu yakni bedah buku dan jumpa pengarang “CIPTAKAN SURGA DIHATIMU’ oleh Hj. Laily Nafis, M.Th.I pada tanggal 19 November 2023. Dalam buku tersebut beliau menuliskan, “Jangan pernah meletakkan standar kebahagiaan di kepala orang lain. Sampai kapanpun, selama kamu masih menggantungkannya dalam perkataan orang Selengkapnya…

PENGAJIAN RUTIN

Sabtu, 18 November 2023 Seluruh Civitas SMA Darul Ulum 2 Unggulan BPPT Kembali mengikuti pengajian rutin yang dilaksanakan sebelum Kegiatan Belajar Mengajar (KBM) di kelas. Sebagai narasumber dalam pengajian kali ini adalah K.H.M. Hamid Bishri, S.E., M.Si., Beliau termasuk Majelis Pimpinan Pondok Pesantren Darul Ulum bidang Pengajian sekaligus Ketua Komite SMA DU2. dengan kitab “Ta’lim Selengkapnya…

Study Lapangan SMP Bustanul Makmur Banyuwani

Rabu, 08 November 2023 SMA Darul Ulum 2 Unggulan BPPT menerima kunjungan Siswa-Siswi SMP Bustanul Makmur Banyuwangi. Kegiatan diikuti 147 siswa-siswi dan 9 guru pendamping. Kegiatan Ini bertujuan untuk silaturahmi sekaligus mengenalkan informasi tentang PSB dan pengenalan lingkungan pondok utamanya tentang SMA Darul Ulum 2 Unggulan BPPT kepada siswa-siswi SMP Bustanul Makmur Banyuwangi. Acara diawali Selengkapnya…

Kegiatan Bersih-Bersih Struktural & Outsourching Dilingkungan Sekolah

Ahad, 05 November 2023 Struktural dan Outsourching SMA Darul Ulum 2 Unggulan BPPT melaksanakan kegiatan bersih-bersih & gotong royong menjelang musim hujan di lingkungan sekolah. Kegiatan dimulai pada pukul 07.30 dengan diawali sambutan kepala sekolah, bpk Didik Sadianto, M.Pd dan berakhir pukul 09.30 WIB. Kegiatan bersih-bersih ini berlokasi di area belakang gedung Sekolah antara lain Selengkapnya…

UPACARA HARI SUMPAH PEMUDA

Sabtu, 28 Oktober 2023. Seluruh Civitas SMA Darul Ulum 2 Unggulan BPPT melaksanakan kegiatan rutin bulanan yaitu Upacara Bendera. Kegiatan Upacara Bendera ini dilakukan setiap satu bulan sekali, walaupun di setiap harinya kegiatan di SMA Darul Ulum 2 Unggulan BPPT ada juga Apel. Upacara Bendera ini merupakan kegiatan yang petugasnya dibebankan pada setiap Angkatan secara Selengkapnya…