Ujian Nasional Perbaikan (UNP) Tahun 2016

Berkaitan dengan Ujian Nasional Perbaikan 2016, kami informasikan : Ujian Nasional Perbaikan (UNP) HANYA untuk jenjang SMA/MA/SMAK/SMTK, SMK dan Paket C. Tidak ada UNP untuk jenjang SMP/MTs UNP 2016 direncanakan diselenggarakan pada 29 Agustus – 1 September (SMK), 29 Agustus – 6 September (SMA/MA/SMAK/SMTK) dan 29 Agustus – 7 September (Paket C). UNP TIDAK wajib, Selengkapnya…

Pengumuman Hasil US dan UN 2016

Berikut disampaikan beberapa informasi terkait Ujian Sekolah dan Ujian Nasional Tahun 2016: KRITERIA KELULUSAN Peserta didik dinyatakan LULUS dari SMA Darul Ulum 2 Unggulan BPPT Jombang jika memenuhi kriteria sebagai berikut: menyelesaikan seluruh program pembelajaran (memiliki nilai raport semester 1 sampai dengan semester 6) memperoleh nilai sikap/perilaku minimal BAIK LULUS Ujian Sekolah memiliki sertifikat cambridge/statement Selengkapnya…

Daftar Kolektif Hasil Ujian Nasional 2016 Bagian 3 (Kabar dari Kemdikbud)

​Hasil UN Tingkat SMA dan Sederajat Diserahkan ke Panitia Provinsi   Jakarta, Kemendikbud — Hasil Ujian Nasional (UN) tingkat sekolah menengah atas (SMA) dan sederajat diserahkan ke panitia UN provinsi, Selasa (3/5) di kantor Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) Jakarta. Hadir dalam acara tersebut Ketua Badan Standar Nasional Pendidikan (BSNP) Zainal Arifin Hasibuan, Kepala Badan Selengkapnya…

CROSS CULTURE AND ENTREPRENEURSHIP TRAINING TO SINGAPORE AND MALAYSIA

Smadu2 (baca: SMA Darul Ulum 2 Unggulan BPPT Jombang Cambridge International School ID 113) telah menjalani kegiatan Sister School dengan tema “CROSS CULTURE AND ENTREPRENEURSHIP TRAINING TO SINGAPORE AND MALAYSIA” pada tanggal 18-22 April 2016 di Singapore dan Malaysia. Peserta dalam kegiatan ini meliputi: Kepala Sekolah beserta Waka Kesiswaan dan Waka Humasy Majelis pimpinan Pondok Selengkapnya…

Pengumuman Kelulusan SMA Darul Ulum 2 Unggulan BPPT Jombang

Berikut ini agenda pasca pelaksanaan Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) Tahun 2016 pada Tanggal 4 – 7, 11 – 12 April 2016. 1. Pengumuman Kelulusan 2016, pada tanggal 7 Mei 2016 Pukul 12.00 WIB melalui Website ini. 2. Pengambilan Surat Keterangan Lulus (SKL) 2016 mulai tanggal 8 – 12 Mei 2016. 3. Cap Tiga Jari Selengkapnya…

Hasil Ujian Nasional 2016 Bagian 2 (Kabar dari Kemdikbud)

Hasil UN 2016 Diserahkan ke Panitia Seleksi Masuk Perguruan Tinggi Negeri Bandung, Kemendikbud — Lembar jawaban ujian nasional (UN) siswa peserta ujian nasional berbasis kertas dan pensil (UNKP) tahun 2016 telah selesai dipindai oleh 37 perguruan tinggi negeri (PTN). Mendikbud Anies Baswedan menyerahkan hasil pemindaian UN tersebut kepada Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi (Kemristekdikti), Selengkapnya…